Search

Referral Banners

Sabtu, 16 Januari 2010

Stadion Semeru


http://kotalumajang.blogspot.com/

Kabupaten : Lumajang, Jawa Timur

Dibangun : (Diresmikan 19 Desember 2008)

Kandang : PSIL Lumajang

Kapasitas : +- 25.000 Penonton.

Tipe Stadion : Stadion Sepakbola Lama.

Kategori : B


Sejarah Singkat

Inilah Stadion kebanggaan Kota Lumajang. Sebelum bernama STADION "SEMERU" KABUPATEN LUMAJANG, Stadion ini bernama STADION "KARYA JAYA" LUMAJANG.

Stadion ini merupakan markas dari Laskar "BLEDHUG SEMERU", yaitu julukan untuk "PSIL" (Persatuan Sepak bola Indonesia Lumajang) Di halaman depan STADION SEMERU Lumajang ini, juga terdapat beberapa lapangan olah raga. Antara lain, Lapangan tenis, lapangan basket, dan lapangan bola voly. Setiap sore hari, banyak orang berolah raga halaman stadion ini. (Sumber :
http://kotalumajang.blogspot.com/2009/09/blog-post_27.html)

Kondisi Sekarang

Tribun : B

Tempat duduk : C+

Fasilitas : B

Rumput : B

Drainase : B

Penerangan : B

Papan Skor : B

Kondisi : B


Galeri Photo :


http://kotalumajang.blogspot.com/


www.polres-lumajang.net

Tidak ada komentar:

Posting Komentar